Banyak kejutan yang terjadi di matchday pertama pada Piala Dunia Qatar 2022. Selain Argentina yang secara mengejutkan kalah 1-2 dari Arab Saudi. Wakil asia Lainnya Jepang mengalahkan Jerman 2-1 hingga Spanyol yang menang 7-0 di laga perdana mereka.
Kini di matchday kedua Argentina akan bertemu dengan Meksiko. Kedua tim akan bermain pada hari Minggu (27/11/2022) pukul 02.00 WIB di Stadion Ikonik Lusail. Siapakah yang akan memenangkan pertandingan kali ini?
Kondisi Kedua Tim
Kekalahan atas Arab Saudi harusnya menjadi cambukan keras untuk tim sekelas Argentina yang difavoritkan sebagai juara. Jelas kali lini belakang Argentina tampak buruk dan mereka harus merotasi pemain. Misalnya saja Rodrigo de Paul dan Cristian Romero pada pertandingan tersebut tampil buruk. Meskipun Argentina mampu menguasai pertandingan, mereka tidak bisa mengkonversi menjadi peluang yang berarti.
Sedangkan Meksiko menjalani laga cukup baik ketika imbang melawan Polandia. Sang penjaga gawang Guillermo Ochoa menjadi pahlawan di laga ini setelah menggagalkan penalti dari Robert Lewandowski.
Namun Meksiko jelas harus melakukan improvisasi jika mereka ingin memenangkan pertandingan. Saat melawan Polandia mereka memang berani menyerang. Akan tetapi Meksiko tampak seperti tidak memiliki visi untuk mencetak gol. Terutama ketika mereka berada di dalam kotak penalti. Mereka buat banyak peluang, namun tembakannya tidak terlalu bagus.
Head to Head Kedua Tim
Kedua tim telah bertemu sebanyak 15 kali sepanjang sejarah. Argentina mendominasi dengan memenangkan 12 pertandingan sedangkan Meksiko baru satu kali menang. Meksiko terakhir menang dari Argentina pada tahun 2004 lalu.
5 Pertemuan Terakhir Kedua Tim
11/09/2019 Argentina 4 – 0 Meksiko
21/11/2018 Argentina 2 – 0 Meksiko
17/11/2018 Argentina 2 – 0 Meksiko
09/09/2015 Argentina 2 – 2 Meksiko
28/06/2010 Argentina 3 – 1 Meksiko
5 Pertandingan Terakhir Argentina
22/11/2022 Argentina 1 – 2 Arab Saudi
16/11/2022 Uni Emirat Arab 0 – 5 Argentina
28/09/2022 Argentina 3 – 0 Jamaika
24/09/2022 Argentina 3 – 0 Honduras
06/06/2022 Argentina 5 – 0 Estonia
5 Pertandingan Terakhir Meksiko
22/11/2022 Meksiko 0 – 0 Polandia
17/11/2022 Meksiko 1 – 2 Swedia
10/11/2022 Meksiko 4 – 0 Iraq
28/09/2022 Kolombia 3 – 2 Meksiko
25/09/2022 Peru 0 – 1 Meksiko
Prediksi Formasi kedua Tim
Argentina Starting Lineup (4-2-3-1) : Emiliano Martinez, Lisandro Martinez, Nicolas Tagliafico, Nicolas Otamendi, Nahuel Molina, Leandro Paredes, Rodrigo de Paul, Julian Alvarez, Lionel Messi, Angel di Maria, Paulo Dybala.
Meksiko Starting Lineup (4-1-2-3) : Guillermo Ochoa, Jesus Gallardo, Cesar Montes, Hector Hector Moreno, Jorge Sanchez, Edson Alvarez, Luis Chavez, Hector Herrera, Alexis Vega, Henry Martin, Hirving Lozano.
Tips Taruhan
Kekalahan dari Arab Saudi jelas akan membuat mereka tampil all out di pertandingan ini untuk membuka peluang lolos ke 16 besar. Lautaro Martinez tampaknya akan digantikan Paulo Dybala mengingat di pertandingan pertama ia tidak terlalu berkontribusi besar.Sedangkan Meksiko kemungkinan masih mengandalkan permainan yang sama. Mereka akan memanfaatkan keunggulan di sisi defense sambil menunggu peluang untuk melakukan counter attack. SBOTOP memprediksi bahwa Argentina akan menang 1-0 di laga ini.
PENJELASAN SINGKAT TENTANG NILAI () TARUHAN KAMI: | |||
---|---|---|---|
= €20 (SANGAT YAKIN) | = €10 (YAKIN) | = €5 (CUKUP YAKIN) |
Disclaimer: Odds telah sesuai pada saat penulisan.
●●●
Kunjungi halaman blog kami untuk membaca berita SEPAK BOLA dan informasi pasaran taruhan
Selalu menjadi yang terdepan dalam mendapatkan informasi seputar olahraga dan bursa taruhan