Leganes vs Valencia
Pada akhir pekan nanti La Liga telah memasuki pekan ke-25, dimana pada pekan tersebut akan ada pertandingan seru antara Leganes vs Valencia.
Pertandingan antara Leganes vs Valencia akan berlangsung di Stadion Butarque pada hari Minggu (24/02/2019) pkl 18.00 WIB. Walaupun pertandingan antara kedua tim tersebut tidak terlalu diunggulkan pada akhir pekan nanti dalam kompetisi La Liga, namun pertandingan antara Leganes vs Valencia akan terbilang sangat seru. Bagaimana tidak, walau Leganes bermain tidak konsisten pada musim ini, namun mereka berhasil membuat kejutan pada musim ini dengan mengalahkan Barcelona.
Hasil tersebut tentu sangat tidak diduga-duga oleh seluruh pecinta sepak bola di seluruh dunia. Walaupun pada akhirnya Leganes saat ini mendekam di posisi klasemen papan bawah, namun pasukan Mauricio Pellegrino tersebut memiliki potensi untuk dapat tampil lebih baik lagi. Sementara itu, Valencia mengalami musim yang buruk pada musim ini. Bagaimana tidak, mereka mengalami penurunan performa pada musim ini sehingga mendapatkan hasil yang sangat mengecewakan.
Leganes menghadapi musim ini dengan cukup mengecewakan. Bagaimana tidak, sejauh ini pasukan Mauricio Pellegrino tersebut hanya mampu mendapatkan 7 kali kemenangan, sisanya mendapatkan 8 kali hasil imbang dan 9 kali kekalahan. Hasil ini membuat Leganes harus betah di posisi klasemen papan bawah bersama tim-tim lainnya.
Jika dilihat, memang Leganes belum menunjukkan performa terbaiknya sehingga mereka harus mewaspadai pergerakan dari para pemain Valencia pada akhir pekan nanti. Selain itu, pada pekan kemarin Leganes mendapatkan hasil yang sangat mengecewakan ketika bertandang ke markas Real Sociedad. Pada pertandingan tersebut, Leganes dibantai habis-habisan oleh tim tuan rumah dengan skor 3-0. Hasil itu merupakan modal yang sangat buruk untuk Leganes jelang laga melawan Valencia nanti.
Di sisi lain, Valencia sedang mengalami penurunan performa yang cukup parah pada musim ini. Bagaimana tidak, musim lalu pasukan Marcelino Garcia Toral ini berhasil finish di posisi 4 besar klasemen La Liga. Namun musim ini Valencia justru turun sekali dari posisi 4 sehingga hal tersebut memperlihatkan bahwa Valencia sedang tidak baik-baik saja.
Musim ini Valencia baru mendapatkan 6 kali kemenangan, sisanya mendapatkan 14 kali hasil imbang dan 4 kali kekalahan. Pada pekan kemarin, Valencia hanya mampu bermain imbang tanpa gol ketika menjamu Espanyol.
Bisa dibilang, raihan Valencia pada musim ini didominasi oleh hasil imbang sehingga mereka hanya mendapatkan 1 poin di setiap pertandingan.
Dari hasil yang diraih oleh kedua tim tersebut, saat ini Leganes berada di posisi 13 dengan total 29 poin. Sementara itu Valencia berada di posisi 9 klasemen sementara dengan total 32 poin. Valencia memiliki peluang yang besar untuk dapat mengalahkan Leganes pada akhir pekan nanti. Namun, pasukan Marcelino Garcia Toral tidak dapat meremehkan kemampuan dari para pemain Leganes begitu saja.
Mauricio Pellegrino tentu akan mengerahkan skuad terbaiknya demi setidaknya mampu mendapatkan hasil imbang kala menjamu Valencia. Di lini depan, Youssef En-Nesyri akan menjadi ujung tombak untuk Leganes pada pertandingan nanti. Striker asal Maroko tersebut bermain sangat baik sebagai seorang striker sejauh ini. Youssef seringkali melakukan penyelesaian dengan baik sehingga mampu menjebol gawang lawan lewat kesempatan yang ada.
Sejauh ini, Youssef En-Nesyri telah mengemas 10 gol dan 2 assist dalam semua kompetisi bersama Leganes. Selain Youssef En-Nesyri, lini depan Leganes juga akan diperkuat oleh pemain sekelas Martin Braithwaite. Striker asal Denmark tersebut sangat lincah dalam mengelabui barisan pertahanan lawan.
Di posisi gelandang, Pellegrino akan mengandalkan pemain sekelas Nabil El-Zhar. Pemain asal Maroko tersebut memiliki kecerdasan dalam mengatur serangan. Selain Nabil El-Zhar lini tengah Leganes juga akan diisi oleh pemain-pemain seperti Oscar Rodriguez Arnaiz dan Recio. Kedua gelandang tersebut sangat mahir dalam menembus barisan pertahanan lawan.
Sementara itu pada kubu Valencia, Marcelino Garcia Toral akan menempatkan Kevin Gameiro sebagai ujung tombak pada pertandingan nanti. Striker asal Prancis tersebut sangat tajam ketika berada di dalam kotak penalti lawan sehingga sangat merepotkan. Selain Gameiro, lini depan biasanya akan dibantu oleh pemain sekelas Daniel Parejo. Pemain yang dapat bermain sebagai posisi gelandang sekaligus lini depan ini memiliki kecerdasan yang hebat ketika mengatur serangan untuk Valencia.
Lalu di posisi gelandang, Denis Cheryshev tentu akan menjadi pilihan utama Marcelino untuk berada di lini tengah. Gelandang asal Rusia tersebut terbilang sangat jenius. Selain Cheryshev juga masih ada pemain seperti Francis Coquelin.
Head to Head
Pertemuan terakhir antara Leganes vs Valencia berlangsung pada tanggal 20 Oktober lalu. Pada pertandingan tersebut, kedua tim berakhir imbang dengan skor 1-1.
Tapi musim lalu Leganes kalah 0-1 di kandang sendiri dari Valencia.
Tips Taruhan
Leganes vs Valencia | 1X2 Valencia @2.67 | |
24 Februari 2019, 18:00 WIB |
Diprediksi pada pertandingan nanti Valencia akan berhasil mengalahkan Leganes dengan skor 2-1.
PENJELASAN SINGKAT TENTANG NILAI () TARUHAN KAMI: | |||
---|---|---|---|
= €20 (SANGAT YAKIN) | = €10 (YAKIN) | = €5 (CUKUP YAKIN) |
Disclaimer: Odds telah sesuai pada saat penulisan.
●●●
Kunjungi halaman blog kami untuk membaca berita SEPAK BOLA dan informasi pasaran taruhan
Selalu menjadi yang terdepan dalam mendapatkan informasi seputar olahraga dan bursa taruhan