Crystal Palace vs Southampton
Pekan pertama Liga Inggris pada Sabtu, 12 September 2020 akan di buka dengan partai menarik. Crystal Palace akan menjamu Southampton di Selhurst Park. Misi tuan rumah untuk tidak mengulang kesalahan memang pantas diwaspadai. Begitu pun dengan Soton yang selalu bermain bagus meski bertamu ke kubu Palace selama ini.
Bagimana tidak, kondisi dari tim tuan rumah memang tidak menentu selama lima pertemua terakhir di ajang Liga Inggris. Dari jumlah pertemuan Southampton mampu mendominasi skor dengan catatan dua kali kemenangan di kandang Palace. Dua hasil seri dan satu kekalahan tipis 1-2 di musim 2018 menjadikan tuan rumah memang pantas memperhitungkan kekuatan Soton di musim ini.
Crystal Palace memang sangat diunggulkan dalam laga yang akan berlangsung dikandangnya sendiri. Namun catatan menarik yang juga harus menjadi bahan pertimbangan mereka adalah rentetan hasil kurang memuaskan dalam lima laga terahir. Mereka tampil buruk di Liga Inggris.
Kekalahan beruntun didapatkan Palace saat bertemu dengan Wolverhampton (2-0), Manchester United (0-2) Aston Villa (2-0) dan Chelsea (2-3). Sedangkan di akhir kompetisi musim lalu, mereka hanya bisa menahan imbang Tottenham Hotspur dengan skor 1-1. Inilah yang harus diwaspadai oleh kubu tim tamu jika tidak ingin kehilangan poin dikandang sendiri.
Sangat berbeda dengan Southampton, mereka mampu mengukir penampilan yang cukup bagus selama lima pertandingan terakhirnya. Tiga kali bermain seri dengan Brigton & Hove Albion (1-1), Manchester Uniter (2-2) dan Everton (1-1). Dan dua laga berhasil mereka menangkan saat kontra Sheffield United (3-1) dan AFC Bournemounth (0-2).
Modal berharga yang dimiliki oleh Southampton inilah yang membuat mereka pede jika laga di kandang Palace bukan masalah berat meski merupakan laga pembuka Liga Inggris musim 2020/2021.
Perbandingan Kekuatan Dua Tim
Anak asuh Roy Hodgson sudah melakukan sejumlah persiapan matang sebelum Liga Premier Inggris dibuka. Tim sudah menjalankan laga pemanasan kontra Brondby IF di 05 September 2020 lalu. Meski bermain imbang 1-1, Hodgson sangat percaya diri jika ini merupakan hasil buruk bagi skuadnya.
Masih mengandalkan Vicente Gaita di sektor penjaga gawang di musim ini. Meski sang pemain sudah berusia 33 tahun, kecepatan dan ketepatannya membaca arah bola masih diperhitungkan pada pihak Palace. Bahkan kiper berpengalaman tersebut juga menjadi sosok penting tim pada musim kemarin.
Hogdson juga masih akan memainkan duet Patrick van Aanholt dan James Tomkins di palang pintu terakhir. Kedua pemain ini sudah memberikan jaminan jika gawang mereka sangat sulit di bobol atas kerja sama menarik yang sudah dibangun dalam beberapa musim ini.
Sedangkan di sisi gelandang, Hodgson masih memberikan kepercayaan penuh kepada Luka Milivojevic, James McArthur dan Cheikhou Kouyate yang pada musim ini juga ambil bagian di lini tengah Palace. Di sisi pemain depan, masih ada Wilfried Zaha; Jordan Ayew dan Andros Townsend yang akan memberikan ancaman serius jika dibiarkan bebas bergerak.
Sedangkan di pihak anak asuh Ralph Hasenhuttl, dia sudah menemukan ramuan yang tepat di musim kemarin. Catatan pertemuan diantara dua tim memang sudah digenggamannya. Makanya keinginan dalam mencuri poin di kandang lawan sangatlah beralasan sekali.
Jika memang Angus Gunn dimainkan di sisi penjaga gawang, mungkin ini bisa menjadi titik awal dia mendapatkan kepercayaan pada musim depan. Hojbjerg; Bertrand dan Redmond akan menjadi pemain yang mengatur serangan di laga nanti.
Sedangkan di sisi penyerang, ketajaman Danny Ings masih akan menjadi momok semua tim Liga Inggris di musim depan. Apalagi performa Ings di musim kemarin, menjadikan bukti jika dia masih sosok pemain depan tajam di kancah Liga Inggris.
Head to Head Crystal Palace vs Southampton
22-01-20 LIP Crystal Palace 0 vs 2 Southampton
28-12-19 LIP Southampton 1 vs 1 Crystal Palace
31-01-19 LIP Southampton 1 vs 1 Crystal Palace
01-09-18 LIP Crystal Palace 0 vs 2 Southampton
03-01-18 LIP Southampton 1 vs 2 Crystal Palace
5 Laga Terakhir Crystal Palace
08-07-20 LIP Crystal Palace 2 vs 3 Chelsea
12-07-20 LIP Aston Villa 2 vs 0 Crystal Palace
17-07-20 LIP Crystal Palace 0 vs 2 Manchester United
21-07-20 LIP Wolverhampton Wanderers 2 vs 0 Crystal Palace
26-07-20 LIP Crystal Palace 1 vs 1 Tottenham Hotspur
5 Laga Terakhir Southampton
10-07-20 LIP Everton 1 vs 1 Southampton
14-07-20 LIP Manchester United 2 vs 2 Southampton
17-07-20 LIP Southampton 1 vs 1 Brighton & Hove Albion
19-07-20 LIP AFC Bournemouth 0 vs 2 Southampton
26-07-20 LIP Southampton 3 vs 1 Sheffield United
Prediksi Susunan Pemain : Crystal Palace Vs Southampton
Crystal Palace : Vicente Guaita (GK); Martin Kelly; Gary Cahill; James Tomkins; Jairo Riedewald; James McArthur; Luka Milivojevic;
Cheikhou Kouyate; Wilfried Zaha; Jordan Ayew; Andros Townsend
Southampton : Gunn (GK); Bednarek; Vestergaard; Yoshida; Ward-Prowse; Romeu; Hojbjerg; Bertrand; Boufal; Redmond; Ings
Tips Taruhan
Crystal Palace vs Southampton | 1×2 Southampton @ 2.36 | |
Minggu, 12 September 2020, 21:00 WIB |
Catatan buruk Crystal Palace di Liga Inggris menjadikan mereka kurang diunggulkan kala menjamu Southampton. Diprediksi tim tamu mampu mencuri poin dan pertandingan akan berakhir dengan skor 1-2.
PENJELASAN SINGKAT TENTANG NILAI () TARUHAN KAMI: | |||
---|---|---|---|
= €20 (SANGAT YAKIN) | = €10 (YAKIN) | = €5 (CUKUP YAKIN) |
Disclaimer: Odds telah sesuai pada saat penulisan.
●●●
Kunjungi halaman blog kami untuk membaca berita SEPAK BOLA dan informasi pasaran taruhan
Selalu menjadi yang terdepan dalam mendapatkan informasi seputar olahraga dan bursa taruhan